PENERAPAN TEKNIK ALTERNATE NOSTRIL BREATHING EXERCISE DALAM MENURUNKAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TELAGA DEWA KOTA BENGKULU TAHUN 2024
Abstract
Pendahuluan: Hipertensi adalah jenis penyakit tidak menular dan termasuk dalam kelompok penyakit degeneratif yang dapat mempengaruhi siapa pun tanpa memandang usia. Banyak orang yang tidak menyadari kondisi ini karena seringkali tidak menunjukkan gejala, padahal dapat menyebabkan komplikasi serius. Hipertensi ditandai dengan tekanan darah yang meningkat secara abnormal, yaitu tekanan darah yang melebihi 140/90 mmHg. Metode: Studi kasus ini menggunakan rancangan studi kasus deskriptif. Pendekatan studi kasus deskriptif adalah suatu metode penelitian yang bertujuan untuk menyajikan gambaran objektif mengenai suatu keadaan atau situasi. Subjek studi kasus ini menggunakan 1 klien dengan penyakit Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Telaga Dewa Kota Bengkulu. Metode pengumpulan data yang dilakukan peneliti adalah wawancara dan observasi pemeriksaan fisik. Hasil dan Pembahasan: Tekanan darah sistolik sebelum diberikan Alternate Nostril Breathing Esercise rata-rata sebesar 140,5 mmHg dan siastolik 92,5 mmHg dan setelah dilakukan intervensi tekanan darah siastolik 134,5 mmHg dan siastolik 86,3 mmHg. Kesimpulan: Menunjukkan penurunan dengan rata-rata tekanan darah sistolik pada pasien sebesar 6 mmHg dan diastolik sebesar 5,83 mmHg setelah dilakukan intervensi.
Downloads
References
Bakris, G. L., & Sorrentino, M. J. (2018). Hypertension-A Companion to Braunwald’s Heart Disease. Hypertension In Children: Diagnosis and Treatment.
Elvira, M., & Anggraini, N. (2019). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Hipertensi. Jurnal Akademika Baiturrahim Jambi, 8(1), 78. https://doi.org/10.36565/jab.v8i1.105
Farrar, G. R., Zhang, H., Mujito, tri cahyo, Annisaa, E., Anam, K., Dianingati, R. S., Wulandari, F., ..., Flock, S., In, O., Ramadhan, M. A.A Setyowati, D. ., Suprayitno Emdat, N. C. D., & Puskesmas Sukadamai. (2020). Buku Saku Jamu Hipertensi. In Response (Vol. 42, Issue 7). http://doc-pak.undip.ac.id/7174/1/Buku Saku Jamu Hipertensi.pdf
Ihsan Kurniawan, S. (2019). Hubungan Olahraga, Stress dan Pola Makan dengan Tingkat Hipertensi di Posyandu Lansia di Kelurahan Sudirejo I Kecamatan Medan Kota . Journal of Health Science and Physiotherapy, 1(1), 10–17.
Inawijaya, D., Karinna Haq, R., & Sari, I. M. (2023). Jurnal Excellent Volume 2 Nomor 2 Tahun 2023 Halaman 1-10 EXCELLENT HEALTH JURNAL Research & Learning in Health Science. Jurnal Excellent, 2(2), 1–10. http://journal.stkiptam.ac.id/index.php/excellent
Ma, A., & Setiawan, H. (2023). Asuhan Keperawatan Pada Ny. R dengan Hipertensi Melalui Intervensi Alternative Nostril Breathing di Kecamatan Martapura Barat. 3.
Muliani, R., Rahayu, M. N. T., Bose, D., & Nambiar, N. (2021). Alternative nostril breathing on blood pressure in the elderly with hypertension. Malaysian Journal of Medicine and Health Sciences, 17(June), 79–82.
Papademetriou, V., Andreadis, E. A., & Geladari, C. (2018). Management of Hypertension: Current Practice and the Application of Landmark Trials. In Management of Hypertension: Current Practice and the Application of Landmark Trials. https://doi.org/10.1007/978-3-319-92946-0
Suranata, F. M., Waluyo, A., Jumaiyah, W., & Natashia, D. (2019). Slow Deep Breathing dan Alternate Nostril Breathing terhadap Penurunan Tekanan Darah pada Pasien Hipertensi. Jurnal Keperawatan Silampari, 2(2), 160–175. https://doi.org/10.31539/jks.v2i2.702.
Uğur, G. (2020). Alternatif Burun Solunumu Egzersizinin Hipertansiyonu Olan Bireylerin Kan Basıncının Düzenlenmesinde Etkisi. Journal of Cardiovascular Nursing, 11(26), 125–131. https://doi.org/10.5543/khd.2020.92905.
An author who publishes in the Journal of Nursing and Public Health agrees to the following terms:
Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal
Submission of a manuscript implies that the submitted work has not been published before (except as part of a thesis or report, or abstract); that it is not under consideration for publication elsewhere; that its publication has been approved by all co-authors. If and when the manuscript is accepted for publication, the author(s) still hold the copyright and retain publishing rights without restrictions. For the new invention, authors are suggested to manage its patent before published. The license type is CC-BY-SA 4.0.
Journal of Nursing and Public Health is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
You are free to:
Share — copy and redistribute the material in any medium or format
Adapt — remix, transform, and build upon the material
for any purpose, even commercially.
The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.