PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP PENGETAHUAN PEMILIHAN ALAT KONTRASEPSI PADA WANITA USIA SUBUR DI PUSKESMAS LINGKAR TIMUR KOTA BENGKULU TAHUN 2024

  • META MELENDIA YOURENQE PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN, UNIVERSITAS DEHASEN BENGKULU
  • MERI EPRIANA SUSANTI PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN, UNIVERSITAS DEHASEN BENGKULU
  • DELTA APRIANTI PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN, UNIVERSITAS DEHASEN BENGKULU
Keywords: Pendidikan Kesehatan, Audio Visual, Pengetahuan, Pemilihan Alat Kontrasepsi

Abstract

Badan Pusat Statistik (BPS) memproyeksikan jumlah kelahiran di Indonesia pada tahun 2021 berjumlah 4,67 Juta kelahiran, pada tahun 2022 berjumlah 4,65 Juta kelahiran sedangkan pada tahun 2023 4,62 juta kelahiran, Angka tersebut turun 0,6% dibandingkan tahun sebelumnya yang sebanyak 4,65 juta (BPS 2023). Indonesia menduduki peringkat ke-4 dengan jumah penduduk terbanyak di dunia. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui Pengaruh Pendidikan Kesehatan Dengan Media Audio Visual Terhadap Pengetahaun Pemilihan Alat Kontrasepsi Pada Wanita Usia Subur di Puskesmas Lingkar Timur Kota Bengkulu Tahun 2024. Metode penelitian ini adalah pendekatan Pre Eksperimental (one group pretest and posttest). Teknik sampling yang di gunakan Teknik purposive sampling dengan sampel 30 responden wanita usia subur. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Analisis univariat dan bivariat menggunakan uji statistik Paired T Test. Hasil analisis univariat bahwa sebelum dilakukan pendidikan kesehatan terdapat sebagian responden 15 orang (50%) pengetahuan kurang, sesudah dilakukan pendidikan kesehatan terdapat lebih sebagian responden 18 orang (60%) pengetahuan cukup, selisih rata-rata pengetahuan sebelum dan sesudah Pendidikan Kesehatan 3,03. Hasil analisis bivariat terdapat pengaruh pendidikan kesehatan dengan media audio visual terhadap pengetahuan pemilihan alat kontrasepsi pada wanita usia subur dengan p- value= 0.000. Peneliti menyimpulkan adanya pengaruh yang signifikan media audio visual terhadap pengetahuan pemilihan alat kontrasepsi pada wanita usia subur di Puskesmas Lingkar Timur Kota Bengkulu. Saran kepada pihak Puskesmas diharapkan bisa menambah media seperti media audio visual dalam pemberian informasi pada wanita usia subur khususnya dalam pemilihan alat konstrasepsi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amelia, R., Maryati, M., & Hardjanti, T. S. (2020). Pengaruh Penyuluhan Media Video terhadap Peningkatkan Pengetahuan dan Sikap tentang Kontrasepsi Intra Uterine Devices (IUD) pada Pasangan Usia Subur di Kecamatan Gunung Pati Semarang. Jurnal Ners Dan Kebidanan (Journal of Ners and Midwifery), 7(1), 024-029..
Angela Rumadjak, A. (2023). Pengaruh Media Audiovisual Kontrasepsi Implant Terhadap Pengetahuan Calon Akseptor Implant Di Wilayah Kerja Puskesmas Perawatan Lorulun Kabupaten Kepulauan Tanimbar (Doctoral Dissertation, Universitas Kusuma Husada Surakarta).
Anggraini, S., Siregar, S., & Dewi, R. (2020). Pengaruh Media Audio Visual Terhadap Tingkat Pengetahuan Dan Sikap Pada Ibu Hamil Tentang. Jurnal Ilmiah Kebidanan Imelda, 6(1), 44–49
Angkasa, D., Sitoayu, L., & Dewanti, L. P. (2020). Buku Studi Kasus Program Gizi Masyarakat. Universitas Esa Unggul
Ardina, C. V., & Suratini, S. (2017). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Melalui Media Video Terhadap Pengetahuan Ibu Primigravida Tentang Kontrasepsi Iud Post Plasenta Di Puskesmas Piyungan (Doctoral dissertation, Universitas' Aisyiyah Yogyakarta).
Arief S, Sadirman. (2019). Media Pendidikan, Pengertian Pengembangan Dan Pemanfaatannya. Depok : Rajagrapindo Persada
Badan Pusat Statistik. (2023). Penduduk Berumur 15 Tahun ke atas Menurut Jenis Kegiatan. Diakses 13 Mei 2024 dari https://www.bps.go.id/indicator/6/529/1/penduduk-berumur-15-tahunkeatasmenurut-jenis-kegiatan.html
Basuki dan Susilowati (2015), Manajemen Kinerja, Falasafah Teori & Penerapannya, Pustaka Pelajar, Yogyakarta.
Febriana, D.V. (2017). Konsep Dasar Keperawatan. Bantul: HEALTHY
Filmira, R. L., & Mohammad Zainal Fatah. (2020). Determinan Keinginan Penerapan Program KB (Keluarga Berencana) pada Remaja Pria Indonesia di Masa Mendatang. Journal of Health Science and Prevention, 4(2), 58–67. https://doi.org/10.29080/jhsp.v4i2.384
Fitri I. Nifas, Kontrasepsi Terkini dan Keluarga Berencana. Yogyakarta: Gosyen Publishing; 2018.
Fitriana, N. G., Parmilah, P., & Kurniawati, R. (2020). Pendidikan Kesehatan Reproduksi Remaja Putri dengan Metode Ceramah Melalui Media Audiovisual Terhadap Peningkatan Pengetahuan. Jurnal Keperawatan Karya Bhakti, 6(1), 50-55.
Gusman, A. P., Notoatmodjo, S., & Aprilia, Y. T. (2021). Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Terhadap Pemilihan Alat Kontrasepsi Jangka Panjang Pada Wanita Usia Subur (WUS) di Wilayah Kerja Polindes Kefa Utara Kab. TTU PROV. NTT Tahun 2021. Jurnal Untuk Masyarakat Sehat (JUKMAS), 5(2), 120-127.

Hartono, Hanafi. (2015). Keluarga Berencana dan Kontrasepsi. Jakarta: Pustaka Sinar Harapan
Hutagalung, S. P. (2018). Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Pemilihan Alat Kontrasepsi oleh PUS di Puskesmas Rawang Pasar IV Kabupaten Asahan tahun 2017. ISSN : Jurnal Ilmu Kesehatan Indonesia
Kemenkes RI. (2022). Laporan Kinerja Kementrian Kesehatan Tahun 2021. Jakarta: Kemenkes RI.
Kurniasari, S., & Rini, D. (2020). Pengaruh Pemberian Pendidikan Kesehatan Mengenai Keluarga Berencana Terhadap Motivasi Pasangan Usia Subur Menggunakan Kontrasepsi Non-Hormonal. ISSN : Jurnal Ilmu Kesehatan Indonesia
Marizi, I., Novita, N., & Setiawati, D. (2019). Efektivitas Media Audiovisual Tentang Kontrasepsi Intra Urine Device Terhadap Pengeahuan Wanita Usia Subur. JPP: jurnal kesehatan poltekkes Palembang, 14(1), 7-12. https://doi.org/10.36086/jpp,vl4il.280
Mayasari, Ayu citra., Budiarti, Astrida., Enggar, A. (2017) ‘Pemilihan Penggunaan Alat Kontrasepsi Pada Akseptor KB ( di Rw 03 Kelurahan Kedung Cowek Surabaya )’, pp. 2013–2018.
Mubarak, W, I & Chayatin, N (2009). Ilmu Keperawatan Komunitas Pengantar dan Teori. Jakarta : Salemba Medika.
Niemeyer Hultstrand, J., T. Tydén, M. Jonsson, and M. Målqvist. 2019. “Contraception Use and Unplanned Pregnancies in a Peri-Urban Area of Eswatini (Swaziland).” Sexual & Reproductive Healthcare: Official Journal of the Swedish Association of Midwives 20: 1–6.
Notoatmodjo, S (2018). Ilmu Perilaku Kesehatan. Rineka Cipta. Jakarta
Notoatmodjo, S. (2018). Metodologi Penelitian Kesehatan, Jakarta: Rineka Cipta.
Nugroho, Taufan.,dkk. (2014). Buku Ajar Asuhan Kebidanan 3 Nifas. Yogyakarta: Nuha Medika
Nur Hawa Siti Barokah, H.A.W.A. (2023). Pengaruh Fcmc Pendidikan Kesehatan Melalui Media Video Penanganan Anemia Terhadap Pengetahuan Remaja Di Desa Balak Kecamatan Cawas Kabupaten Klaten (Doctoral dissertation, Universitas Kusuma Husada Surakarta).
Purwoko, M. (2018) ‘Hubungan Tingkat Pendidikan dan Pekerjaan dengan Tingkat Pengetahuan Mengenai Kanker Ovarium pada Wanita’, Mutiara Medika: Jurnal Kedokteran dan Kesehatan, 18(2), pp. 45–48. doi: 10.18196/mm.180214.
Qoimah, I., Sulistyorini, C., Wahyuni, R., & Hadiningsih, E. F. (2023). Pengaruh Edukasi Audio Visual Terhadap Pengetahuan Dan Minat Ibu Dalam Menggunakan MKJP di UPT Puskesmas Labanan. Jurnal Kesehatan Tambusai, 4(2), 2272-2283.
Rabbiyati, dkk 2022. Efektivitas Media Audiovisual Dan Leaflet Terhadap Pengetahuan Pus Tentang Metode Kontrasepsi Iud Di Kampung Kb Pumpung Kecamatan Cempaka. Volume 12 Nomor 2 Oktober 2022. Jurnal_Kebidanan, 2022 - jurnal.stipaba.ac.id
Saputra, Y. A., Kurnia, A. D., & Aini, N. (2020). Pengaruh Pendidikan Kesehatan terhadap Upaya Remaja untuk Menurunkan Nyeri Saat Menstruasi (Dismenore Primer). Jurnal Kesehatan Reproduksi, 7(3), 177–182. https://doi.org/10.22146/jkr.55433
Sari, N. P. (2018). Pengaruh Penggunaan Media Audio Visual Terhadap Motivasi Dan Hasil Belajar Peserta Didik Mata Pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam Kelas Iv Di Mi Miftahun Najah Selopuro Blitar.
Sholikhah, Silvi Zuhrotus (2022). Hubungan Akses Informasi Berbasis Media Sosial Dengan Tingkat Pengetahuan Ibu Tentang Alat Kontrasepsi KB di Desa Wringinanom. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.
Sujarweni, V. Wiratna. 2014. Metode Penelitian. Yogyakarta: Penerbit Pustaka Baru Press.
Syaiffudin,S. (2018). Buku Panduan Pelayanan Kontrasepsi. Ed.2, cetakan 2. Jakarta : Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo.
Wardoyo, Hasta. (2020). Rencana Strategis BKKBN 2020-2024. Jakarta: Kementrian Kesehatan RI.
Valentina, T. 2019. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) di Desa Srihardono Kecamatan Pundong Kabupaten Bantul Tahun 2019. Poltekkes Kementerian Kesehatan Yogyakarta.
Widyaningrum, E. A. et al. (2021) ‘Pengaruh Usia dan Jenis Kelamin Terhadap Pengetahuan Serta Perilaku Penggunaan Suplemen di Masa Pandemi pada Mahasiswa IIk Bhakti Wiyata’, Majalah Farmasetika, 6(Suppl 1), p. 49. doi:10.24198/mfarmasetika.v6i0.36675.
Yeni, P. S. I. (2015). Faktor-faktor yang berhubungan dengan pengetahuan penggunaan obat generik pada masyarakat di wilayah kerja Puskesmas Padang Panyang Kabupaten Nagan Raya tahun 2015. Universitas Teuku Umar, 3(2), 124-133.
Zuhrotus Sholikhah, Silvi (2022) Hubungan Akses Informasi Berbasis Media Sosial Dengan Tingkat Pengetahuan Ibu Tentang alat kontrasepsi KB di Desa Wringinanom. Skripsi (S1) thsis, UniversitasMuhammadiyah Ponogor
Published
2024-10-27
How to Cite
YOURENQE, M., SUSANTI, M., & APRIANTI, D. (2024). PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP PENGETAHUAN PEMILIHAN ALAT KONTRASEPSI PADA WANITA USIA SUBUR DI PUSKESMAS LINGKAR TIMUR KOTA BENGKULU TAHUN 2024. Journal of Nursing and Public Health, 12(2), 396-405. Retrieved from https://jurnal.unived.ac.id/index.php/jnph/article/view/7370
Section
Articles