KARAKTERISTIK PEMILAHAN SAMPAH PADA USAHA JASA BOGA

  • APLINA KARTIKA SARI POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN BENGKULU, JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN
  • RIANG ADEKO POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN BENGKULU, JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN
Keywords: Pengetahuan, Sikap, Tindakan, Jasa Boga

Abstract

Sampah sangatlah tidak bermanfaat bagi sebagian besar masyarakat apalagi tidak diolah dan dipilah terlebih dahulu. Keberadaan sampah tersebut sangatlah menjadi fenomena yang sangat rumit untuk dipecahkan jika penanganannya tidak sesuai sehingga dapat mengancam kelangsungan hidup manusia. Oleh karena itulah, sampah harus dipilah dan diolah sesuai dengan peruntukannya. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif , teknik dan alat yang digunakan dalam meneliti yaitu mengumpulkan informasi dengan memberikan pertanyaan menggunakan kuesioner. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan bagian dapur pada jasa boga berjumlah 52 karyawan. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah dengan teknik “total sampling” yaitu sebanyak 52 karyawan. Hasil penelitian yang diperoleh yaitu karyawan yang berpengetahuan baik hanya (46%), dan yang memiliki sikap baik lebih dari setengah (98%) dan (79%) yang memiliki tindakan kurang dalam pemilahan sampah. Dapat menjadi bahan bacaan di Perpustakaan Poltekkes Kemenkes Bengkulu yang berhubungan dengan Perilaku Pemilahan Sampah Pada Jasa Boga.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Axmalia, Astry, and Surahma Asti Mulasari. 2020. “Dampak Tempat Pembuangan Akhir Sampah (TPA) Terhadap Gangguan Kesehatan Masyarakat.” Jurnal Kesehatan Komunitas 6 (2): 171–76. https://doi.org/10.25311/keskom.vol6.iss2.536.
Dewi, Rahmawati Eka, Nur Setiyaningrum, Ayuning Sekar Hapsari, and Fajar Gemilang Pradana. 2022. “Pemilahan Sampah Dengan Cara Paksa Pilah Sampah Dari Rumah.” Berdikari: Jurnal Inovasi Dan Penerapan Ipteks 10 (2): 225–35. https://doi.org/10.18196/berdikari.v10i2.15729.
Harjanti, Intan Muning, and Pratamaningtyas Anggraini. 2020. “Pengelolaan Sampah Di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Jatibarang, Kota Semarang.” Jurnal Planologi 17 (2): 185. https://doi.org/10.30659/jpsa.v17i2.9943.
Ical, Ihsyaluddin, and Azmin Mane. 2022. “Kesadaran Lingkungan Dalam Pengelolaan Sampah Di Pantai Nirwana Kota Baubau.” Jurnal Green Growth Dan Manajemen Lingkungan 11 (2): 85–97. https://doi.org/10.21009/jgg.v11i2.26419.
Malina, Asmi Citra, Suhasman, Asikin Muchtar, and Sulfahri. 2017. “Kajian Lingkungan Tempat Pemilahan Sampah Di Kota Makassar.” Jurnal Inovasi Dan Pelayanan Publik Makassar 1 (1): 14–27.
Puteri, Ade Dita, and Devina Yuristin. 2020. “Pengaruh Pengetahuan Dan Perilaku Warga Dalam Menyikapi Sampah Rumah Tangga Terhadap Akumulasi Sampah Rumah Tangga Di Kecamatan Bangkinang Seberang.” Jurnal Kesehatan Tambusai 1 (1): 51–64.
Rosa, Muhammad Khairul Amri, Yuli Rodiah, and Adhadi Kurniawan. 2022. “Edukasi Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Di Kelurahan Sawah Lebar Baru Kota Bengkulu.” Abdi Reksa 3 (1): 52–58. www.ejournal.unib.ac.id/index.php/abdireksa.
SARI, APLINA KARTIKA, and MUALIM MUALIM. 2022. “Study Personal Hygiene Dan Fasilitas Sanitasi Jasa Boga Kota Bengkulu.” Journal of Nursing and Public Health 10 (2): 163–67. https://doi.org/10.37676/jnph.v10i2.3165.
Published
2024-04-22
How to Cite
SARI, A., & ADEKO, R. (2024). KARAKTERISTIK PEMILAHAN SAMPAH PADA USAHA JASA BOGA. Journal of Nursing and Public Health, 12(1), 245-248. https://doi.org/10.37676/jnph.v12i1.6560
Section
Articles