EFEKTIVITAS EKSTRAK DAUN MIMBA (AZADIRACHTA INDICA JUSS) DALAM MEMATIKAN KECOA

  • HAIDINA ALI JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN, POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN BENGKULU
Keywords: Efektivitas Ekstrak Daun Mimba, Kecoa

Abstract

Latar Belakang: Vektor merupakan Arthopoda yang dapat menularkan, memindahkan atau menjadi sumber penularan penyakit pada manusia, Upaya pengendalian dan pemberantasan vektor penyakit perlu dilakukan untuk mencegah terjadinya penularan penyakit. Salah satu upaya tersebut dengan menggunakan insektisida nabati. Tujuan dalam penelitian ini adalah diketahui konsentrasi efektif daun Mimba (Azadirachta indica juss) sebagai insektisidakecoa dubia. Desain Penelitian adalah Quasi Eksperimentdengan rancanganpenelitian Post-Test with Cotrol design. Data dianalisis menggunakan uji One Way Anova dan diteruskan dengan uji Benferroni. Hasil penelitian menggunakan ekstrak daun cengkeh dengan konsentrasi 20%, 25%, dan 30% mampu membunuh kecoa rata-rata sebanyak 3,66 ekor (18,3), 6,67 ekor (33,35%), 15,00 ekor (75%), 20,00 ekor (100%). Hasil uji One Way Anova menunjukan nilai p= 0,000 < 0,05. Artinya ada perbedaan jumlah kematian lalat rumah dengan pemberian berbagai variasi konsentrasi ekstrak daun mimba dalam mematikan kecoa. Jumlah persentase kematian kecoa pada konsentrasi 20% sebesar (58,35%), 25% sebesar (16,33%), 30% sebesar (100%). Perlakuan yang paling efektif dalam mematikan kecoa (Blaptica Dubia). Diharapkan dapat menambah ilmu pengetahuan kepada masyarakat luas tentang manfaat ekstrak daun mimba yang dapat digunakan sebagai insektisida alami dengan harapan dapat mengendalikan kecoa dubia secara mandiri.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Balitkabi. 2009. Mimba Pestisida Nabati Ramah Lingkungan
Depkes RI. 2009. Pengendalian Vektor. Jakarta
Ekha. (1988). Preferensi Kecoak Amerika Periplaneta americana ( L .)
(Blattaria : Blattidae ) terhadap Baiting Gel. 4.
Erviana, R. 2014. Uji Potensi Buah Duku (Lansium domesticum) Terhadap Mortalitas Kecoa Amerika (Periplaneta americana) Dewasa. Skripsi. Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam. Universitas Lampung.
Lestari, D. P. 2017. Pemanfaatan Daun Pandan Wangi (Pandanus amaryllifolius Roxb) sebagai Repellent Kecoa (Periplaneta americana) 2017. Skripsi tidak diterbitkan, Jurusan Kesehatan Lingkungan Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.
Paul, R., M. Prasad. and N.K. Sah 2011. Anticancer biology of Azadirachta indica L (neem) A mini review. Cancer Biology & Therapy
Ramsay, CA & Thomasson, GL 2009, Public Health Pest Control, Cooperation Extension, Washington State University, Washington.
Robby. (2012). Kecoa American. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.
Sukrasno, P. (n.d.). Manfaat tanaman mimba. 4–30.
Syamsuddin, &Wahyuni Sri Andi. (2017). KemampuanEkstrakTumbuhan Catnip (Nepeta Cataria) Dalam Mematikan Kecoa Syamsuddin S1 dan Andi Sri Wahyuni2 1,2. Pendidikan Kimia PPs UNM, 1(1), 91–99.
Utami, P. (2013). Efek Pemberian Daun Mimba (Azadirachta Indica) Terhadap Diameter Hepatosit Tikus (Rattus Norvegicus).
WHO. 2017. Vector-borne disease dari www.who.int.diunduh 20 januari 2021
Published
2024-04-22
How to Cite
ALI, H. (2024). EFEKTIVITAS EKSTRAK DAUN MIMBA (AZADIRACHTA INDICA JUSS) DALAM MEMATIKAN KECOA. Journal of Nursing and Public Health, 12(1), 175-181. Retrieved from https://jurnal.unived.ac.id/index.php/jnph/article/view/6364
Section
Articles