PIJAT OKETANI MENINGKATKAN PRODUKSI ASI PADA MASA POSTPARTUM

  • ERLA WIDIAWATI PRODI D IV KEBIDANAN POLTEKKES KEMENKES BENGKULU
  • KURNIYATI KURNIYATI PRODI D III KEBIDANAN CURUP POLTEKKES KEMENKES BENGKULU
  • WENNY INDAH PURNAMA EKA SARI PRODI D III KEBIDANAN CURUP POLTEKKES KEMENKES BENGKULU
Keywords: Pijat Oketani, Produksi Asi, Postpartum

Abstract

Pendahuluan: Pemberian ASI eksklusif dimulai dari bayi baru lahir sampai bayi berusia 6 bulan. Produksi ASI yang kurang disebabkan kurangnya rangsangan hormon prolaktin dan oksitosin yang sangat berperan dalam kelancaran produksi dan pengeluaran ASI. Upaya untuk meningkatkan produksi ASI dapat dilakukan pijat oketani. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pijat oketani terhadap produksi ASI pada ibu postpartum diwilayah kerja Puskesmas Kecamatan Curup Selatan Kabupaten Rejang lebong Tahun 2023. Metode: Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pra-eksperimental design menggunakan rancangan one group pretest-posttest. Sampel penelitian ibu nifas hari ke 2 yang produksi ASI kurang berjumlah 25 orang dengan teknik pengambilan sampel accidental sampling. Pijat oketani diberikan selama 2 hari. Analisa data dengan menggunakan t-test berpasangan. Hasil dan Pembahasan: Hasil uji statistik diperoleh nilai p value < 0.05, ada perbedaan signifikan peningkatan produksi ASI sebelum dan setelah pemberian pijat oketani. Ada pengaruh pijat oketani terhadap produksi ASI pada ibu nifas. Kesimpulan: Pijat oketani yang diberikan selama 2 hari dapat meningkatkan produksi ASI pada ibu postpartum.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas). 2020. Pedoman Teknis Penyusun Rencana Aksi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB)/ Sustainable Development Goals (SDGs). Jakarta.
Dinas Kesehatan Kabupaten Rejang Lebong. 2023. Hasil Cakupan ASI Eksklusif tahun 2022.
Doko. dkk. 2019. Pengaruh Pijat oksitosin Oleh Suami terhadap Peningkatan Produksi ASI Pada Ibu Nifas. Vol.2, No.2, Hal.66-86. (https://doi.org/10.31539/jks.v2i2.529, diunduh 21 juni 2023).
Fitriani, L.,& Wahyuni, S. 2021. Buku Ajar Asuhan Kebidanan Masa Nifas. Yogyakarta: Deepublish.
Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. 2022. Profil Kesehatan Indonesia 2021. Jakarta: Kemenkes RI.
Kurniyati., & Sari, E.P . 2023. Pengaruh Pijat Oketani Menggunakan Minyak Essensial Lavender Terhadap Berat Badan Bayi Dan Self Efikasi Ibu Nifas Dalam Menyusui Di wilayah Puskesmas Perumnas Kabupaten Rejang Lebong Bengkulu. Vol. 9, No.1, Hal. 1-7. (http://Journal.umuslim.ac.id, diunduh 4 juli 2023)
Nurjaya.dkk. 2022. A Study: Manfaat Pemijatan Oketani Terhadap Ibu Postpartum Post Sectio Caesarea). Bandung: Media Sains Dan Penulis.
Polwandari, F., & Wulandari, S. 2021. Gambaran Usia, Paritas, Tingkat Pendidikan, Status Pekerjaan, Dukungan Suami Dan Tingkat Pengetahuan Ibu Dalam Pemberian ASI Eksklusif. Vol.8, No.1, Hal. 58-64. (www.journal.lppm-stikesfa.ac.id, Diunduh 20 juni 2023).
Romlah ., & Rahmi. 2019. Pengaruh Pijat Oketani Terhadap Kelancaran ASI dan Tingkat Kecemasan Pada Ibu Nifas. Vol. 3, No.2. (https://garuda.kemdikbud.go.id).
Safitri. dkk. 2020. Gambaran Pengetahuan Ibu Nifas Tentang Perawatan Bayi Sehari-Hari. Vol.9, No.1,Hal.11-20. (https://jurnalpendidikankesehatan , diunduh 22 juni 2023)
Sari, N.E., & Khotimah, S. 2018. Asuhan Kebidanan Masa Nifas Dan Menyusui. Bogor: In Media.
Sari, U. P. V., & Syahda, S. 2020. Pengaruh Pijat Oketani Terhadap Produksi ASI Pada Ibu Nifas Di Wilayah Kerja Puskesmas Bangkinang Kota. Vol.4, No.2, Hal. 117-123. (https://Journal.universaitaspahlawan.ac.id, diunduh 5 februari 2023).
Sesi, D. dkk. 2022. Perilaku Ibu Dalam Mengatasi Hambatan Pemberian ASI. Vol. 20, No. 3, Hal. 13-12. (Https://digilib.itskesicme.ac.id, diunduh 4 februari 2023).
Siregar, H. dkk. 2021. Metodologi Penelitian Kesehatan. Aceh: Yayasan Penerbit Muhammad zaini.
Subekti, R., & Faidah, A. 2019. Analisis Faktor Yang Berhubungan Dengan Kelancaran Pengeluaran ASI Pada Ibu Postpartum Normal. (https;//jurnallppm-universitasmuhammadiyah.ac.id, diunduh 24 juni 2023).
Sulaeman, S. dkk. 2019. Pengaruh Pijat Oksitosin Terhadap Pengeluaran ASI Pada Ibu Postpartum Primipara
Trianita, w., & Nopriantini. 2018. Hubungan Pendidikan, Pekerjaan dan Sikap Ibu Menyusui Terhadap Praktik Menyusui Bayi Usia 0-6 Bulan Di Wilayah Kerja Upk Puskesmas Telaga.
Published
2024-04-22
How to Cite
WIDIAWATI, E., KURNIYATI, K., & PURNAMA EKA SARI, W. (2024). PIJAT OKETANI MENINGKATKAN PRODUKSI ASI PADA MASA POSTPARTUM. Journal Of Midwifery, 12(1), 74-81. Retrieved from https://jurnal.unived.ac.id/index.php/JM/article/view/6195
Section
Articles