HUBUNGAN PERSEPSI IBU TENTANG ASI EKSLUSIF, DUKUNGAN KELUARGA, DAN STATUS IMD DENGAN PERILAKU IBU MENYUSUI YANG BEKERJA DI WILAYAH KERJA PT SMM TAHUN 2023

  • TRI ANDRIANI DEPARTEMEN KEBIDANAN FAKULTAS VOKASI, UNIVERSITAS INDONESIA MAJU, JAKARTA INDONESIA
  • SALFIA DARMI DEPARTEMEN KEBIDANAN FAKULTAS VOKASI, UNIVERSITAS INDONESIA MAJU, JAKARTA INDONESIA
  • RITA AYU YOLANDIA DEPARTEMEN KEBIDANAN FAKULTAS VOKASI, UNIVERSITAS INDONESIA MAJU, JAKARTA INDONESIA
Keywords: Asi Ekslusif, Dukungan Keluarga dan Status IMD

Abstract

Pendahuluan: Cakupan pemberian ASI Ekslusif yang masih belum optimal menunjukkan bahwa terdapat faktor penghambat ibu tidak memberikan ASI Ekslusif selama 6 bulan kepada anaknya yaitu karena ibu bekerja, kurangnya dukungan kelurga serta tidak melakukan IMD pada saat setelah melahirkan. Metode: Metode penelitian ini menggunakan crossectional. Populasi pada penelitian ini sebanyak 56 responden dengan jumlah sampel 56 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan data sekunder buku KIA dan lembar kuisioner Hasil dan Pembahasan: Dari hasil penelitian ini menunjukkan bahwa persepsi ibu tentang menyusui paling banyak yaitu ibu pekerja yang memiliki persepsi positif (+) tentang menyusui sebanyak 32 orang (50,8%), distribusi frekuensi riwayat IMD paling banyak yaitu ibu pekerja yang memiliki riwayat melaksanakan IMD sebanyak 39 orang (69,6%) dan distribusi frekuensi dukungan keluarga paling banyak yaitu ibu pekerja yang memiliki dukungan keluarga yang baik sebanyak 33 orang (58,9%).. Kesimpulan: disimpulkan bahwa ibu pekerja yang tidak melaksanakan IMD berpeluang 4 kali lebih besar memiliki perilaku menyusui tidak memberikan ASI Ekslusif dibandingkan dengan ibu pekerja yang melaksanakan IMD.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ahmad, R. S., Sulaiman, Z., Nik Hussain, N. H., & Mohd Noor, N. (2022). Working mothers’ breastfeeding experience: a phenomenology qualitative approach. BMC Pregnancy and Childbirth, 22(1), 1–8. https://doi.org/10.1186/s12884-021-04304-4
Anindia, L. S., Widjanarko, B., & Kusumawati, A. (2021). Determinan Perilaku Pemberian ASI Eksklusif pada Ibu Usia Remaja di Wilayah Kerja Puskesmas Genuk Kota Semarang. Media Kesehatan Masyarakat Indonesia, 20(4), 240–250. https://doi.org/10.14710/mkmi.20.4.240-250
Ayunita, W. (2021a). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Pemberian Asi Eksklusif Oleh Ibu Bekerja Di Satuan Kerja Kepolisian Resor Bantul Tahun 2021 [Poltekkes Kemenkes Yogyakarta]. http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/6647/
Ayunita, W. (2021b). Faktor-Faktor yang Berhubungan Dengan Pemberian Asi Eksklusif Oleh Ibu Bekerja Di Satuan Kerja Kepolisian Resor Bantul Tahun 2021. Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.
Bai, D. L., Fong, D. Y. T., & Tarrant, M. (2015). Previous breastfeeding experience and duration of any and exclusive breastfeeding among multiparous mothers. Birth (Berkeley, Calif.), 42(1), 70–77. https://doi.org/10.1111/birt.12152
Bancin, F. (2019). Faktor Yang Memengaruhi Ibu Bekerja Tidak Memberikan Asi Eksklusif Di Wilayah Kerja Puskesmas Singkohor Kec. Singkohor Kab. Aceh Singkil Provinsi Aceh Tahun 2019. 20.
Bappenas. (2019). Roadmap of SDGs Indonesia : A Hihglight. 27–36. https://www.unicef.org/indonesia/sites/unicef.org.indonesia/files/2019-07/ROADMAP OF SDGs INDONESIA_final draft.pdf
Cacho, N. T., & Lawrence, R. M. (2017). Innate Immunity and Breast Milk. Frontiers in Immunology, 8, 584. https://doi.org/10.3389/fimmu.2017.00584
Cahyanti, L. (2020). Kecemasan Pasien Pre Operasi General Anestesi. Poltekkes Kemeneks Yogyakarta.
Chekol, D. A., Biks, G. A., Gelaw, Y. A., & Melsew, Y. A. (2017). Exclusive breastfeeding and mothers’ employment status in Gondar town, Northwest Ethiopia: A comparative crosssectional study. International Breastfeeding Journal, 12(1), 1–9. https://doi.org/10.1186/s13006-017-0118-9
Deslima, N., Misnaniarti, M., & Zulkarnain, H. (2019). Analisis Hubungan Inisisi Menyusu Dini (Imd) Terhadap Pemberian Asi Eksklusif Di Wilayah Kerja Puskesmas Makrayu Kota Palembang. JUMANTIK (Jurnal Ilmiah Penelitian Kesehatan), 4(1), 1. https://doi.org/10.30829/jumantik.v4i1.2947
Destyana, R. M., Angkasa, D., & Nuzrina, R. (2018). Hubungan Peran Keluarga dan Pengetahuan Ibu Terhadap Pemberian ASI di Desa Tanah Merah Kabupaten Tangerang. Indonesian Journal of Human Nutrition, 5(1), 41–50. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.21776/ub.ijhn.2018.005.01.5
Dinkes Provinsi Kepulauan Babel. (2022). Profil Kesehatan Tahun 2021 Provinsi Bangka Belitung. Dinkes Provinsi Bangka Belitung. https://dinkes.babelprov.go.id/content/profil-kesehatan-tahun-2021
Erlani, N. K. A. T., Seriani, L., & Ariastuti, L. P. (2020). Perilaku Pemberian Asi Eksklusif pada Wanita Pekerja Tenaga Kesehatan Rumah Sakit Umum Pusat Sanglah. Jurnal Medika Udayana, 9(6), 70–78. https://ojs.unud.ac.id/index.php/eum70
Fadhila, F. N. (2023). Studi Kualitatif Faktor Keberhasilan ASI Eksklusif Bagi Ibu Pekerja di Wilayah Kerja Puskesmas Brambang Kabupaten Jombang. Jurnal Gizi Universitas Negeri Surabaya, 03, 235–243. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/GIZIUNESA/article/view/50527
Fadjriah, R. N., Krisnasari, S., & Gugu, Y. (2021). Relationship between family social support and exclusive breastfeeding behavior at talise health center, indonesia. Open Access Macedonian Journal of Medical Sciences, 9, 312–316. https://doi.org/10.3889/oamjms.2021.5987
Faizzah, H., Kurniawati, D., & Juliningrum, P. P. (2022). Gambaran Faktor yang Mempengaruhi Ibu Tidak Memberikan ASI Eksklusif di Wilayah Kerja Puskesmas Cakru, Kencong. Pustaka Kesehatan, 10(1), 32. https://doi.org/10.19184/pk.v10i1.10527
Febriyanti, A., & Sugiartini, A. (2021). Determinan pemberian ASI eksklusif pada ibu menyusui di Puskesmas I Denpasar Barat. Jurnal Kebidanan, 10(1), 23. https://doi.org/10.26714/jk.10.1.2021.23-34
Gonzales, A. M. (2020). Marital Adjustment and Prenatal Breastfeeding Efficacy of First Time Mothers in A Low-Income Community in the Philippines. Jurnal Ners, 15(1), 7–13. https://doi.org/10.20473/jn.v15i1.17191
Hasanah, I. P., & Nindya, T. S. (2016). Kontribusi Inisiasi Menyusu Dini dan Dukungan Suami pada Riwayat ASI Eksklusif Bayi Umur 6 sampai 12 Bulan. Jurnal Universitas Airlangga, 10(1), 44–50.
Indriyani, D. (2013). Aplikasi Konsep&Teori Keperawatan Maternitas : Postpartum dengan Kematian Janin. Yogyakarta Ar-Ruzz Media.
Jebena, D. D., & Tenagashaw, M. W. (2022). Breastfeeding practice and factors associated with exclusive breastfeeding among mothers in Horro District, Ethiopia: A community-based cross-sectional study. PloS One, 17(4), e0267269. https://doi.org/10.1371/journal.pone.0267269
Johan, R. B., & Fitriani, T. (2018). Persepsi Ibu Dalam Pemberian ASI Eksklusif. 2(2), 38–44.
Julianti Nurdin. (2018). Hubungan Pengetahuan Tentang Penyimpanan ASI Dengan Sikap Dalam Pemberian ASI Pada Ibu Bekerja di Wilayah Kerja Puskesmas Wolo Tahun 2018.
Kemenkes. (2017). Buku Kesehatan Ibu dan Anak.
Kemenkes RI. (2015). Pedoman Pengelolaan Air Susu Ibu di Tempat Kerja. Kemenkes RI.
Kemenkes RI. (2018). Situasi dan analisis asi eksklusif. Kemenkes RI.
Kemenkes RI. (2022). Profil Kesehatan Indonesia 2021. In Pusdatin.Kemenkes.Go.Id.
Kristianingsih, A., & Anggraini, R. (2019). Hubungan Pemberian ASI Eksklusif dengan Kejadian Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA) pada Bayi Usia 7-24 Bulan. Wellness And Healthy Magazine, 1(1), 49–55.
Li, J., Zhao, C., Wang, Y., Wang, Y. P., Chen, C. Y., Huang, Y., Gao, Y. Q., Fang, J., & Zhou, H. (2021). Factors associated with exclusive breastfeeding practice among mothers in nine community health centres in Nanning city, China: a cross-sectional study. International Breastfeeding Journal, 16(1), 1–14. https://doi.org/10.1186/s13006-021-00416-x
Mawaddah, S. (2018). Hubungan Inisiasi Menyusu Dini Dengan Pemberian Asi Ekslusif Pada Bayi. Jurnal Info Kesehatan, 16(2), 214–225. https://doi.org/10.31965/infokes.vol16.iss2.185
Mufdillah. (2017). Pedoman Pemberdayaan Ibu Menyusui pada Program ASI Ekslusif. Peduli ASI Ekslusif, 0–38.
Nesbitt, S. A., Campbell, K. A., Jack, S. M., Robinson, H., Piehl, K., & Bogdan, J. C. (2012). Canadian adolescent mothers’ perceptions of influences on breastfeeding decisions: A qualitative descriptive study. BMC Pregnancy and Childbirth, 12, 1–14. https://doi.org/10.1186/1471-2393-12-149
Notoatmodjo. (2014). Promosi kesehatan dan ilmu perilaku. Rineka Cipta.
Prentice, P., Ong, K. K., Schoemaker, M. H., van Tol, E. A. F., Vervoort, J., Hughes, I. A., Acerini, C. L., & Dunger, D. B. (2016). Breast milk nutrient content and infancy growth. Acta Paediatrica (Oslo, Norway : 1992), 105(6), 641–647. https://doi.org/10.1111/apa.13362
Pusporini, A. D., Pangestuti, D. R., & Rahfiludin, M. Z. (2021). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Praktik ASI Eksklusif di Daerah Pertanian Kabupaten Semarang (Studi pada Ibu yang Memiliki Bayi Usia 0−6 Bulan). Media Kesehatan Masyarakat Indonesia, 20(2), 83–90. https://doi.org/10.14710/mkmi.20.2.83-90
Qurrota A’yun, F., Budiarti, Y., & Astiriyani, E. (2021). Hubungan Inisiasi Menyusui Dini (IMD) Dengan Keberhasilan Pemberian Asi Eksklusif Pada Ibu yang Memiliki Bayi Usia 7-12 Bulan di Puskesmas Tanjungsari Kabupaten Sumedang Tahun 2020. Journal of Midwifery Information (JoMI), 2(1), 114–127.
Ratnasari, D., Paramashanti, B. A., Hadi, H., Yugistyowati, A., Astiti, D., & Nurhayati, E. (2017). Family support and exclusive breastfeeding among Yogyakarta mothers in employment. Asia Pacific Journal of Clinical Nutrition, 26(March), S31–S35. https://doi.org/10.6133/apjcn.062017.s8
Saifuddin, A. B., Aziz, M. F., & Andrijono. (2010). Buku Acuan Nasional Onkologi Ginekologi. Yayasan bina pustaka sarwono prawirohardjo. https://onesearch.id/Record/IOS2726.slims-39989
Salamah, U., & Prasetya, P. H. (2019). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kegagalan Ibu Dalam Pemberian Asi Eksklusif. Jurnal Kebidanan Malahayati, 5(3), 199–204. https://doi.org/10.33024/jkm.v5i3.1418
Sari, Y. J., Arif, A., & Amalia, R. (2023). Hubungan Pekerjaan Ibu, Dukungan Suami Dan Inisiasi Menyusui Dini (Imd) Dengan Pemberian Asi Ekslusif Di Praktik Mandiri Bidan (Pmb) Nurachmi Palembang Tahun 2021. IMJ (Indonesian Midwifery Journal), 6(1). https://doi.org/10.31000/imj.v6i1.7530
Sausan, I., Wiyati, P. S., & Himawan, A. B. (2016). Perbedaan Tingkat Pengetahuan Dan Sikap Ibu Hamil Sebelum Dan Setelah Penyuluhan Mengenai Inisiasi Menyusu Dini. JURNAL KEDOKTERAN DIPONEGORO, 5(4), 1036–1043. https://doi.org/http://ejournal-s1.undip.ac.id/index.php/medico
Srirahayu Ningsih, E., Sugesti, R., & Anggreni Karubuy, M. (2021). Persepsi Ibu, Dukungan Suami dan Dukungan Tempat Kerja dengan Pemberian Asi Ekslusif pada Ibu Bekerja di CV X. SIMFISIS Jurnal Kebidanan Indonesia, 1(1), 12–22. https://doi.org/10.53801/sjki.v1i1.2
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Alfabeta.
Sutomo, O., Sukaedah, E., & Iswanti, T. (2020). Hubungan Pemberian Asi Eksklusif Dengan Kejadian Diare Pada Bayi Di Wilayah Kerja Puskesmas Cibadak Kabupaten Lebak Tahun 2019. Jurnal Medikes (Media Informasi Kesehatan), 7(2), 403–410. https://doi.org/10.36743/medikes.v7i2.250
Talbert, A. W., Ngari, M., Tsofa, B., Mramba, L., Mumbo, E., Berkley, J. A., & Mwangome, M. (2016). “When you give birth you will not be without your mother” A mixed methods study of advice on breastfeeding for first-time mothers in rural coastal Kenya. International Breastfeeding Journal, 11(1), 1–9. https://doi.org/10.1186/s13006-016-0069-6
Tewabe, T., Mandesh, A., Gualu, T., Alem, G., Mekuria, G., & Zeleke, H. (2016). Exclusive breastfeeding practice and associated factors among mothers in Motta town, East Gojjam zone, Amhara Regional State, Ethiopia, 2015: a cross-sectional study. International Breastfeeding Journal, 12, 12. https://doi.org/10.1186/s13006-017-0103-3
Theodorah, D. Z., & Mc’Deline, R. N. (2021). “The kind of support that matters to exclusive breastfeeding” a qualitative study. BMC Pregnancy and Childbirth, 21(1), 1–8. https://doi.org/10.1186/s12884-021-03590-2
Tsegaye, M., Ajema, D., Shiferaw, S., & Yirgu, R. (2019). Level of exclusive breastfeeding practice in remote and pastoralist community, Aysaita woreda, Afar, Ethiopia. International Breastfeeding Journal, 14, 6. https://doi.org/10.1186/s13006-019-0200-6
Umaya, Idris, M., Prihatin, F., & Andi, A. (2021). Hubungan Riwayat Inisiasi Menyusu Dini Dengan Pemberian Asi Eksklusif Di Puskesmas Bajeng Kabupaten Gowa. Window of Public Health Journal, 2(5), 880–808. http://jurnal.fkm.umi.ac.id/index.php/woph/article/view/woph2305
UNICEF. (2018). Global Breastfeeding Scorecard, 2018. Enabling Women To Breastfeed Through Better Policies And Programmes. Unicef, 3, 3. http://www.who.int/nutrition/publications/infantfeeding/global-bf-scorecard-2018/en/%0Ahttps://www.who.int/nutrition/publications/infantfeeding/global-bf-scorecard-2018.pdf?ua=1
Yılmaz, E., Doğa Öcal, F., Vural Yılmaz, Z., Ceyhan, M., Kara, O. F., & Küçüközkan, T. (2017). Early initiation and exclusive breastfeeding: Factors influencing the attitudes of mothers who gave birth in a baby-friendly hospital. Turkish Journal of Obstetrics and Gynecology, 14(1), 1–9. https://doi.org/10.4274/tjod.90018
Yuliana, E., Murdiningsih, M., & Indriani, P. L. N. (2022). Hubungan Persepsi Ibu, Dukungan Suami, dan Dukungan Tenaga Kesehatan terhadap Pemberian Asi Ekslusif pada Ibu Menyusui di Wilayah Kerja Puskesmas Cahya Maju Lempuing Oki Tahun 2021. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 22(1), 614. https://doi.org/10.33087/jiubj.v22i1.1921
Yunita, S. (2017). Faktor faktor yang berhubungan dengan pemberian asi ekslusif pada ibu bekerja di kecamatan umbulharjo kota yogyakarta. Kesehatan Masyarakat Nasional, 7((7)), 30.
Published
2024-04-22
How to Cite
ANDRIANI, T., DARMI, S., & YOLANDIA, R. (2024). HUBUNGAN PERSEPSI IBU TENTANG ASI EKSLUSIF, DUKUNGAN KELUARGA, DAN STATUS IMD DENGAN PERILAKU IBU MENYUSUI YANG BEKERJA DI WILAYAH KERJA PT SMM TAHUN 2023. Journal Of Midwifery, 12(1), 55-63. Retrieved from https://jurnal.unived.ac.id/index.php/JM/article/view/6192
Section
Articles