Sistem Informasi Kepegawaian Pada Kantor DISPORA Kota Pagar Alam Berbasis Web
Abstract
Pada kantor DISPORA Kota Pagar Alam proses pendataan pegawai masih menggunakan sistem informasi manual dan masih dilakukan secara konvensional. Penyimpanan datanya pun masih menggunakan arsip biasa, yang ada pada proses pengarsipannya membutuhkan waktu lama serta dokumentasi berkas data kurang teradministrasi dengan baik dan sering kali terjadi kesalahan, bahkan ada arsip data yang hilang atau rusak karena terlalu banyaknya arsip data yang ada, membuat pekerjaan pegawai menjadi kurang efektif dan efisien. Dengan perkembangan ilmu dan teknologi dalam bidang informasi dan komunikasi yang sangat pesat, merupakan alternatif yang efektif dan efisien untuk mengganti sistem informasi kepegawaian yang masih manual menjadi sistem informasi yang terkomputerisasi. Tujuan penelitian ini adalah membuat Sistem Informasi Kepegawaian Pada Kantor DISPORA Kota Pagar Alam. Sistem ini diharapkan dapat diimplementasikan kedalam sistem komputer agar dapat membantu admin untuk lebih mudah dan cepat dalam melakukan tugasnya dibidang kepegawaian.
Downloads
References
Copyright (c) 2023 Lendy Rahmadi, Selvy Megira, Sisca Putri Sekarsari
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
An author who publishes in Jurnal Media Infotama agrees to the following terms:The author holds the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-Share Alike 4.0 License which allows others to share the work with acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.Submission of a manuscript implies that the submitted work has not been previously published (except as part of a thesis or report, or abstract); that it is not being considered for publication elsewhere; that its publication has been approved by all co-authors. If and when a manuscript is accepted for publication, the author retains the copyright and retains the publishing rights without limitation.
For new inventions, authors are advised to administer the patent before publication. The license type is CC-BY-SA 4.0.
MEDIA INFORMATION REVIEW: Journal of the Faculty of Computer Science is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.You are free to:Share
— copy and redistribute material in any medium or formatAdapt
— remix, modify and develop materialfor any purpose, even commercial.
The licensor cannot revoke this freedom as long as you follow the license terms