SISTEM PAKAR KERUSAKAN HANDPHONE NOKIA 5130 XPRESSMUSIC DENGAN METODE FORWARD CHAINING

  • Jusuf Wahyudi
  • Juju Jumadi

Abstract

Handphone dulu merupakan barang mewah, hanya sebagian orang saja yang dapat memilikinya, namun sekarang handphone sudah menjadi suatu kebutuhan dan harga yang cukup terjangkau dapat dimiliki oleh semua orang. Fungsi telepon sekarang bervariasi tidak hanya untuk menelepon atau mengirim pesan saja. Dengan adanya penelitian yang berjudul Sistem Pakar Kerusakan Ponsel Nokia 5130 XpressMusic ini, penulis berharap dapat menjadi referensi atau bermanfaat bagi para pembaca dan dapat membantu masyarakat dalam mengenali gejala-gejala kerusakan ponsel akibat kerusakan dan ditemukannya untuk dapat mengetahui solusi jitu untuk bisa memperbaikinya.
Kata kunci: Sistem Pakar, Kerusakan Handphone Nokia 5130 XpressMusic

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2015-02-12
How to Cite
Wahyudi, J., & Jumadi, J. (2015). SISTEM PAKAR KERUSAKAN HANDPHONE NOKIA 5130 XPRESSMUSIC DENGAN METODE FORWARD CHAINING. JURNAL MEDIA INFOTAMA, 7(1). https://doi.org/10.37676/jmi.v7i1.44
Section
Penelitian