IMPLEMENTASI ALGORITMA C4.5 UNTUK MENENTUKAN PENERIMA BEASISWA DI STT HARAPAN MEDAN
Abstract
Dalam lembaga pendidikan khususnya universitas dan sekolah tinggi banyak sekali beasiswa yang ditawarkan kepada mahasiswa yang berprestasi dan bagi mahasiswa yang kurang mampu. Pemberian bantuan belajar berupa beasiswa juga diberikan kepada mahasiswa di STT-Harapan Medan, salah satu beasiswa yang diberikan adalah Beasiswa Peningkatan Prestasi Akademik (PPA) yang diberikan kepada mahasiswa berprestasi, di mana IPK menjadi kriteria utama dalam pemberian beasiswa tersebut. Algoritma C4.5 dapat membantu dalam menentukan mahasiswa yang layak dan tidak layak menerima beasiswa dari STTH Medan. Algoritma C4.5 memiliki kelebihan utama yaitu dapat menghasilkan model berupa decision tree yang mudah diinterpretasikan untuk menghasilkan aturan keputusan. Dalam melakukan analisa dan perancangan untuk menentukan penerima beasiswa, maka ada 4 atribut prediktor yang digunakan yaitu IPK, Semester, Penghasilan Orang Tua dan Jumlah Tanggungan Orang Tua, sedangkan untuk atribut prediksi ada dua yaitu Diterima dan Ditolak. Hasil implementasi dilakukan dengan menggunakan software Data Mining Rapid Miner, di mana hasil nantinya akan membuktikan bahwa hasil analisa yang dilakukan dengan menerapkan algoritma C4.5 sesuai dengan hasil implementasi. Hasil yang diharapkan adalah sebuah decision tree dan rules untuk menentukan penerima beasiswa pada Mahasiswa di STT Harapan Medan.
Kata Kunci: Algoritma C4.5, Decision Tree.
Downloads
An author who publishes in Jurnal Media Infotama agrees to the following terms:The author holds the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-Share Alike 4.0 License which allows others to share the work with acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.Submission of a manuscript implies that the submitted work has not been previously published (except as part of a thesis or report, or abstract); that it is not being considered for publication elsewhere; that its publication has been approved by all co-authors. If and when a manuscript is accepted for publication, the author retains the copyright and retains the publishing rights without limitation.
For new inventions, authors are advised to administer the patent before publication. The license type is CC-BY-SA 4.0.
MEDIA INFORMATION REVIEW: Journal of the Faculty of Computer Science is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.You are free to:Share
— copy and redistribute material in any medium or formatAdapt
— remix, modify and develop materialfor any purpose, even commercial.
The licensor cannot revoke this freedom as long as you follow the license terms