Penerapan IT Security Awareness Standar Keamanan ISO 27001 Di BPJS Ketenagakerjaan Kantor Cabang Purwakarta

  • Ala Aprila Ipungkarti Universitas Pendidikan Indonesia
Keywords: IT Security Awareness, Keamanan Data, ISO 27001

Abstract

Abstract—Penerapan IT Security Awareness merupakan faktor penting di organisasi, perusahaan dan lembaga pemerintah saat ini karena ancaman serangan kebocoran data terus terjadi. Hal ini juga memperjelas bahwa adanya kebutuhan untuk membangun minimnya kesadaran para pegawai dalam meningkatkan keamanan data dan informasi perusahaan salah satunya di BPJS Ketenagakerjaan Kantor Cabang Purwakarta. Oleh karena itu, perlu adanya upaya dalam meningkatkan Penerapan IT Security Awareness pada pegawai BPJS Ketenagakerjaan dengan harapan dapat meningkatkan kesadaran serta pemahaman para pegawai mengenai Pentingnya Penerapan IT Security Awareness dengan menggunakan standar keamanan ISO 27001. Dan kajian yang diusulkan ini menggunakan metode kualitatif yang menguraikan penelitian untuk mengukur tingkat kesadaran pegawai BPJS Ketenagakerjaan cabang purwakarta dengan melakukan sebuah tes pemahaman para pegawai terhadap penerapan IT Security Awareness dengan standar keamanan ISO 27001. Maka dari itu adanya Penerapan IT Security Awareness ini juga bertujuan agar para pegawai lebih berhati-hati terhadap keamanan data diri sendiri dan data perusahaan. Dan tulisan ini dilatarbelakangi oleh adanya langkah meningkatkan penerapan IT Security Awareness di BPJS Ketenagakerjaan Kantor Cabang Purwakarta.

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

[1] Aloul, F. A. (2013). The Need for Effective Information Security Awareness. JOURNAL OF ADVANCES IN INFORMATION TECHNOLOGY, VOL. 3, NO. 3.

[2] Batmetan, J. R., Kariso, B., Moningkey, M., & Tumembow, A. (2018). Tingkat Kesadaran Privasi Atas Masalah Keamanan Informasi.

[3] Februariyanti, H. (2006). Standar dan Manajemen Keamanan Komputer. Jurnal Teknologi Informasi DINAMIK, Vol XI, pp 134-142.

[4] Fitroh, Seputra, M. R., Ramadhan, G., Hersyaf, T. N., & Rokhman, A. N. (2017). PENTINGNYA IMPLEMENTASI ISO 27001 DALAM MANAJEMEN KEAMANAN : SISTEMATIKA REVIEW. Seminar Nasional Sains dan Teknologi, pp. 1-6.

[5] Hansch, N., & Benenson, Z. (2014). Specifying IT security awareness. 328-330.

[6] Juliharta, I. P. (2019). ANALISA TINGKAP KESIAPAN PENERAPAN KEAMANAN TEKNOLOGI INFORMASI DALAM PELAKSANAAN e-GOVERNMENT BERBASIS INDEKS KEAMANAN INFORMASI (KAMI) STUDI KASUS PEMERINTAH KOTA KEDIRI. Jurnal Teknologi Informasi dan Komputer, Volume 5, Nomor 1, pp 21-27.

[7] Jumiati, Indarjani, S., & Sofiana, D. D. (2011). Pembinaan Kesadaran Keamanan Informasidi Lingkungan Sekolah Tinggi Sandi NegaraBerdasarkan National Institute of Standard and Technology (NIST). e-Indonesia Initiative Forum, 1-7.

[8] Octariza, N. F. (2019). Analisis Sistem Manajemen Keamanan Informasi Menggunakan Standar ISO/IEC 27001 dan ISO/IEC 27002 Pada Kantor Pusat PT Jasa Marga.

[9] Persadha, P. D., Waskita, A. A., Fadhila, M. I., Kamal, A., & Yazid, S. (2016). How inter-organizational knowledge sharing drives national cyber security awareness?: A case study in Indonesia. 2016 18th International Conference on Advanced Communication Technology (ICACT). PyeongChang, Korea (South): IEEE.

[10] Prasetyowati, D. D., Gamayanto, I., wibowo, S., & Suharnawi. (2019). Evaluasi Manajemen Keamanan Informasi Menggunakan Indeks KAMI Berdasarkan ISO/IEC 27001:2013 pada Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang. Journal of Information System, Vol. 4, No. 1, hlm. 65-75.

[11] Puspitaningrum, E. A., Devani, F. T., Putri, Q. V., Hidayanto, A. N., Solikin, & Hapsari, I. C. (2018). Measurement of Employee Information Security Awareness: Case Study at A Government Institution. IEEE Xplore. Palembang, Indonesia: 2018 Third International Conference on Informatics and Computing (ICIC).

[12] Rinaldi, R., & Krisnadi, I. (2019). ANALISIS DAMPAK REVOLUSI INDUSTRI 4.0 TERHADAP KEAMANAN DATA DIGITAL. Universitas Mercubuana, Manajemen ICT.

[13] Sembiring, S., & Lubis, S. A. (2014). PENERAPAN INDEKS KEAMANAN INFORMASI BERBASIS ISO 27001 UNTUK MENGUKUR TINGKAT KESIAPAN PENGAMANAN INFORMASI PADA INSTITUSI PENDIDIKAN TINGGI. Vol-2.

[14] Sonnenschein, R., Loske, A., & Buxmann, P. (2017). The Role of Top Managers’ IT Security Awareness in Organizational IT Security Management.

[15] Wadah, R. (2016). EFFECT OF QUALITY MANAGEMENT SYSTEM ISO 9001: 2008 ON THE PERFORMANCE. Jurnal Syarikah, Vol 2, Nomor 1.
Published
2023-04-17
How to Cite
Ipungkarti, A. (2023). Penerapan IT Security Awareness Standar Keamanan ISO 27001 Di BPJS Ketenagakerjaan Kantor Cabang Purwakarta. JURNAL MEDIA INFOTAMA, 19(1), 103-110. https://doi.org/10.37676/jmi.v19i1.3481
Section
Articles